3 Alat Musik yang Bisa Diajarkan Pada Anak-anak SD

sumber foto: freepik[dot]com/freepik

Setelah kemarin membahas tentang 3 Lagu Anak-anak yang Bisa Dinyanyikan Bersama Anak-anak, kali ini Bimbel Pandu akan menyebutkan tiga alat musik yang bisa diajarkan dan dimainkan bersama anak-anak SD.

Alat-alat musik yang disebutkan dalam artikel ini termasuk dalam alat musik sederhana dan mudah dibawa ke mana saja. Tentu saja semua orang bisa memainkan termasuk anak-anak yang masih duduk dibangku sekolah dasar. Apa sajakah alat-alat musik tersebut? Simak sampai selesai, ya!

Harmonika

Harmonika menjadi salah satu alat musik yang cara penggunannya dengan ditiup. Cara memainkan alat musik ini adalah dengan meniup dan menghisap pada lubang untuk menghasilkan bunyi. Perlu Teman-teman Bimbel Pandu ketahui bahwa harmonika berasal dari alat musik tradisional Cina yang bernama Sheng.

Pianika

Pianika merupakan alat musik yang dimainkan secara tiup dan ditekan. Bentuknya seperti piano kecil yang bisa dibawa ke mana-mana. Pianika memiliki bilah-bilah yang jumlahnya 32 atau 36 tuts.

Cara menggunakan alat musik ini dengan menempatkan pianika di tangan, kemudian meniup pianika secara langsung atau melalui pipa yang dihubungkan ke mulut, serta memainkan bilah-bilah dengan ditekan oleh jari-jemari.

Flute

Flute berbentuk seperti seruling. Termasuk dalam alat musik aerophone. Bentuk dari flute adalah silinder yang biasanya terbuat dari bambu atau pipa PVC. Cara memainkan flute ini dengan memegang alat secara tegak pada mulut, lalu meniupkan melalui lubang kecil pada pangkal bagian atas.

Nah, dari ketiga alat  musik sederhana ini yang manakan pernah Teman-teman Bimbel Pandu mainkan? Ayo, ceritakan di kolom komentar, ya!

Baca Juga :  Pengertian Asesmen Nasional Lengkap dengan Tujuannya

Bagikan :

Artikel Lainnya

Alasan Untuk Tidak Makan Sambil ...
Halo Sobat Bimbel Pandu! Pernah gak sih, lagi buru-buru terus ...
Strategi Ujian Anti Kehabisan Waktu
Halo Sobat Bimbel Pandu! Saat sedang ujian itu rasanya waktu c...
5 Tanda Tubuh Kamu Kurang Gerak
Halo Sobat Bimbel Pandu! Kehidupan sehari-hari seringkali memb...
Catat! Daftar Materi Subtes UTBK...
Halo Sobat Bimbel Pandu! Yang sedang belajar buat persiapan UT...
Kegiatan Positif Agar Ramadhan P...
Halo Sobat Bimbel Pandu! Bulan Ramadhan merupakan Bulan yang p...
Jangan Bingung! Ini Perbedaan Pu...
Halo Sobat Bimbel Pandu! Sudah persiapan melakukan pendaftaran...

Hubungi kami di : 081391427950

Kirim email ke kamibimbelpandu@gmail.com